Artikel Terbaru
Spot Baru 2025! Laporan Kuliner & Pengalaman di “Michi-no-Eki Benibana no Sato Okegawa”
Foto: "Michi-no-Eki Benibana no Sato Okegawa" Baru-baru ini, saya mengunjungi spot yang baru saja lahir di Kota Okegawa, Prefektur Saitama, yaitu "Michi-no-Eki Benibana no Sato Okegawa". Dalam artike…
Tahun Baru 2026! “Merasakan Tradisi Jepang” dan “Senyum Lintas Generasi” di Kawamuraya(河村屋)
Selamat Tahun Baru! Bagaimana kalian menghabiskan waktu libur tahun baru kemarin? Tim "sukaSUKI" baru saja meliput acara spesial awal tahun pada tanggal 3 Januari di toko "Kawamuraya" yang berlokasi …
Wagashi (kue Tradisional Jepang) yang Wajib Dicoba di Jepang
Selamat pagi! Saya Niji♪ "はよばんにちは" (Hayobannichiwa!) adalah kata ciptaan saya yang menggabungkan "ohayou" (selamat pagi), "konnichiwa" (selamat siang), dan "konbanwa" (selamat malam) menjadi s…
Budaya dan Etiket Tempat Kerja di Jepang
Dasar-dasar Etiket Bisnis di Jepang Etika bisnis Jepang sangat unik bahkan di tingkat internasional, dengan menitik beratkan pada kesopanan dan ketepatan waktu. Khususnya, pertukaran kartu nama, posi…
Menikmati Pesona Alam dan Kuliner Luar Biasa Aso- Gunung Berapi dan Kaldera
Tahun ini, kami mengunjungi Aso di Prefektur Kumamoto untuk pertama kalinya bersama keluarga. Aso terkenal dengan gunung berapi aktifnya yang memiliki kaldera terbesar di dunia. Pemandangan kaldera y…
Sekali Melihat, Tidak Akan Pernah Lupa Seumur Hidup! Cobalah Kunjungi Festival Nebuta di Aomori!
Festival Nebuta Aomori dikenal sebagai salah satu dari tiga festival besar di wilayah Tohoku. Festival ini memiliki sejarah yang sudah ada sejak zaman Heian. Tiga festival besar yang diselenggarakan …
Meningkatkan Efisiensi Kerja dan Belajar! 4 Pilihan Pensil Mekanik Fungsional dari Produsen Jepang
Ketika mengunjungi toko alat tulis di Jepang, Anda akan menemukan berbagai pensil mekanik dengan harga mulai dari 100 yen hingga lebih dari 5.000 yen. Saat membeli pensil mekanik, banyak orang mungki…
Cara Self-Checkout saat berbelanja dan keuntungannya!
Pernah merasa agak cemas saat belanja di supermarket atau minimarket di Jepang karena kasirnya terlalu cepat? - "Wah, orang di belakangku sudah antri panjang, jadi harus cepat-cepat bayar!"- "Bahasa …
Sudah Tahu Tentang “Doa Chika”? Fasilitas Praktis untuk Naik Kereta Bawah Tanah di Kota Kyoto!
Apakah Anda pernah menggunakan kereta bawah tanah di Kyoto (Kereta Bawah Tanah Kota Kyoto)? Pernahkah Anda merasa bingung tentang berapa lama perjalanan ke stasiun tujuan atau di mana posisi gerbong …
Pesona Tersembunyi Kota Nasu-Shiobara, Prefektur Tochigi: 3 Destinasi Rekomendasi dari Warga Lokal!
Halo, semua! Kali ini, saya akan memperkenalkan tempat wisata di Nasu-Shiobara, Prefektur Tochigi, tempat di mana saya pernah tinggal. Mungkin Anda sudah pernah mendengar tentang “Nikko,” tapi Nasu-S…